Senin, 28 November 2011

Strawberry Guava (Psidium cattleianum)

Strawberry guava adalah jambu biji berwarna merah tua, tetapi memiliki cita rasa seperti strawberry.
Bentuk buahnya bulat kecil, berdiameter kurang lebih 4 cm, dengan daging buahnya transparan dan mengandung banyak air.

Pohonnya juga tidak terlalu besar, sama seperti pohon jambu biji yang tingginya mencapai 6 - 8 m.
Perawatan pohon ini tidak susah, karena memiliki sifat yang adaptif dan dapat tumbuh di luar habitat aslinya, asalkan di tempat tersebut banyak air dengan sinar matahari penuh.

Tanaman asal daerah pantai di timur Brazil yang beriklim tropis, sangat cocok ditanam di Indonesia.
Cara memperbanyaknya juga gampang, bisa dari bijinya atau distek.

Selain buahnya dapat dimakan langsung, strawberry guava ini enak juga untuk tambahan rasa es krim, minuman serta hidangan penutup lainnya.

Ayo tunggu apalagi, jadikan keunikan rasa buah Strawberry guava ini sebagai salah satu koleksi tanaman yang menghiasi halaman rumah anda untuk ditanam di halaman rumah anda maupun ditanam di dalam pot cantik sebagai Tanaman Buah dalam Pot (Tabulampot).

Let's green the earth .....

Info teknis :
SMS/Call : 0853 11 222 900 - 089 66 22 50500 (Deni)
(apabila telp. tidak dapat dihubungi mohon tinggalkan SMS)

Pemesanan :
SMS : 08989 54 2337 - 0853 1275 7775 (Dian)

Format Pemesanan :
Nama :
Alamat :
Nama bibit :
Ukuran bibit :
Jumlah :

HARVIN GREEN

Email : harvingreen@gmail.com
           harvingreen@yahoo.co.id

Alamat Kantor :
Jl. Palupuh Raya no. 4
Perumnas Bantarjati - Bogor 16152
http : //harvingreen.indonetwork.co.id